Beternak
burung berkicauan seperti murai batu dan love bird sering membingungkan
ketika sesorang akan menentukan langkah breeding. Hal ini karena kedua jenis kicauan ini sama-sama memiliki prospek yang bagus pula.
Namun kalau menilik dari kelebihannya kedua jenis burung ini tentu saja semua di jlankan bila mampu.
Nah berikut ini petimbangan dalam menentukan pilihan agar calon
peternak bisa lebih konsen sehingga pilihan tersebut menjadi acuan untuk
di kerjakan dengan serius.
Pertama burung murai memiliki kelebihan figther atau petarung, sehingga penggemar memilihnya.
Kedua
kicauannya juga sangat merdu kemudian soal katuranggan sangat menarik
baik ekor panjangnya, dan besar kecilnya. Murai batu lebih awal di
ternak dari pada lovebird, meskipun sekarang sama sama berkembang dan pesat.
Dari
segi harga murai terus naik serta belum pernah jatuh atau di permainkan
tengkulak, hal ini karena burung murai tidak ada yang import, sehingga
terkadang alasan ini menjadi landasan kenapa beternak murai batu.
Sedang love juga menarik, dan ini dapat di lihat dari segi warna bulunya serta trecetannya yang bisa panjang.
burung love terbilang mudah terutama makanannya, sebab milet, merah,
putih otek atau jagung mentah saja bisa menjadi santapnnya tak perlu
pakai jangkrik atau yang sejenisnya.
Beternak love pada dasarnya hanya mengejar trand atau karena harga yang
kadang meroket dan mengejutkan. kekuranganya banyak importir yang
kadang pula menggelontor hingga peternak lokal jatuh.
Plus
minus selalu ada, namun anda tak perlu repot dalam hal ini, oleh sebab
mantab dan serius adalah kunci paling utama sehingga anda bisa langsung
bekerja, keuali modal anda serep atau dobel.
sumber: majalahburungpas
ALAMAT PEMASARAN VIVA BIRD FARM
Jln. Nanas Raya No. 11. Utan Kayu Utara. Jakarta Timur
HP 081288851177
Website: www.vivabirdfarm.com
www.muraibatu.biz
Twitter: @muraibatubiz
ALAMAT PENANGKARAN
Brambang Rt 5 Rw 3 No. 56
Kec. Karangawen. Kab Demak. 59566
Jawa Tengah
Brambang Rt 5 Rw 3 No. 56
Kec. Karangawen. Kab Demak. 59566
Jawa Tengah
ARTIKEL TERBARU
- Harga Murai Batu untuk Penghobi, Pelomba dan Peternak
- Murai Batu Anda Ngelowo? Ini Cara Menanganinya!
- Tidak Usah Bingung, Ternak Saja Murai Batu dan Lovebird!
- Pilih Ternak Murai Batu atau Lovebird?
- Dari Atlet Tenis Meja Menjadi Peternak Murai Batu
- Murai Batu, ATM Anda di Rumah Sendiri
- Piyik Murai Laku Rp1,5 Juta di Sleman
- Menguak Misteri Murai Batu Blorok
- Piyik Murai Batu Lumpuh? Coba Terapi Pasung
- Kreatif Membuat Sarang Murai Batu
- Prospek Penangkaran Murai Batu Masih Sangat Cerah
- Penangkaran Murai Batu Sistem Poligami
- Pemberian Pakan Piyik Murai Batu
- Cara Menjodohkan Murai Batu
- Rahasia Pesugihan Murai Batu
- Untung Besar dengan Ternak Murai Batu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar